Samsung Galaxy S22 Mungkin Tidak Akan Menggunakan Kamera Selfi Dibawah Layar

Samsung S21
Source pict: youtube.com/gadgetin

Samsung Galaxy S22 yang mungkin akan diumumkan pada tahun 2022, dan saat ini sudah muncul sejumlah bocoran tentang ponsel ini yang sudah terakumulasi di web sekarang, SamMobile melaporkan bahwa kemungkinan Samsung Galaxy S22 ini tidak menggunakan kamera dibawah layar.

Orang dalam dari Korea Selatan memberitahu SamMobile bahwa Smartphone ini kemungkinan todak menggunakan sistem kamera di bawah layar atau yang biasa disebut under display kamera, yang katanya kualitas foto yang dihasilkan itu kurang bagus, dan kapasitas produksi untuk telkologi ini kemungkinan tidak cukup jika dijual di jutaan unit Samsung Galaxy S22 ini.

Ada juga laporan yang mengatakan bahwa kemungkinan kamera dibawah layar ini akan ada pada Smartphone Galaxy Z Fold 3, seperti laporan sebelumnya tampilan luar yang dapat dilipat akan tetap ada lubang punch . Bocoran lain tentang Galaxy S22 adalah bahwa Smartphone ini akan ada peningkatan pada kamera periskopnya pada seri ultranya, dengan kamera utama uang lebih besar dan sistem stabilizer sensor-shift, dan juga SoX buatan samsung berikutnya mungkin Exynos 2200 akan dibekali dengan GPU AMD, yang tentunya akan meningkatkan performa dan kualitas rendeing.
Next Post Previous Post
No Comment
Add Comment
comment url